Wahyuni, Desi (2024) PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN PAKAIAN BEKAS DI TOKO BAWERA PANYABUNGAN. Skripsi thesis, STAIN Mandailing Natal.

[thumbnail of DESI WAHYUNI_20080010_COVER-BAB I.pdf] Text
DESI WAHYUNI_20080010_COVER-BAB I.pdf - Published Version

Download (487kB)
[thumbnail of DESI WAHYUNI_20080010_BAB II-IV.pdf] Text
DESI WAHYUNI_20080010_BAB II-IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (817kB) | Request a copy
[thumbnail of DESI WAHYUNI_20080010_BAB V.pdf] Text
DESI WAHYUNI_20080010_BAB V.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitasproduk dan harga terhadap minat beli konsumen pakaian bekas di Toko Bawera Panyabungan. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. yang menekankan pengumpulan dan analisis data numerik untuk menjawab pertanyaan penelitian atau menguji hipotesis. Dari hasil penelitian ini dapat ditarik kesimpulan adalah Kualitas produk berpengaruh terhadap minat beli konsumen di Toko Bawera Panyabungan, dibuktikan dengan hasil uji parsial (t) bahwa nilai t hitung > t tabel atau 6,770 > 1,656 maka dapat disimpulkan bahwa Ha diterima dan H0 ditolak artinya ada pengaruh kualitas produk terhadap minat beli konsumen di Toko Bawera Panyabungan. Harga berpengaruh terhadap minat beli konsumen di Toko Bawera Panyabungan, dibuktikan dengan hasil uji t bahwa nilai t hitung > t tabel atau 6,430 > 1,656 maka dapat disimpulkan bahwa Ha di terima dan Ho ditolak artinya ada pengrauh harga terhadap minat beli konsumen di Toko Bawera Panyabungan. Dengan adanya penelitian ini diharapkan kepada Toko Bawera Panyabungan harus selalu memperhatikan kualitas produk dan harga yang ditawarkan kepada para pelanggan sehingga merasa nyaman dan puas saat berbelanja di Toko Bawera Panyabungan. Bagi peneliti selanjutnya, diharapkan hasil penelitian ini dapat menjadi referensi untuk penelitian mengenai pengaruh
kualitas produk dan harga.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Produk; Harga; Minat Beli Konsumen
Subjects: Ekonomi Islam > Ekonomi Syariah
Divisions: Ekonomi Bisnis Islam > Program Studi Ekonomi Syariah
Depositing User: Hanan Azhari Hasibuan
Date Deposited: 14 Jul 2025 07:55
Last Modified: 14 Jul 2025 07:55
URI: https://repository.stain-madina.ac.id/id/eprint/415

Actions (login required)

View Item
View Item