Abdiah, Abdiah (2023) PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP MINAT BELANJA ONLINE MASYARAKAT DESA AEK NANGALI KECAMATAN BATANG NATAL. Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Mandailing Natal.

[thumbnail of ABDIAH_19080001_ES_COVER_ BAB I.pdf] Text
ABDIAH_19080001_ES_COVER_ BAB I.pdf - Published Version

Download (878kB)
[thumbnail of ABDIAH_19080001_ES_ BAB II- IV.pdf] Text
ABDIAH_19080001_ES_ BAB II- IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (908kB) | Request a copy
[thumbnail of ABDIAH_19080001_ES_BAB V.pdf] Text
ABDIAH_19080001_ES_BAB V.pdf - Published Version

Download (526kB)

Abstract

Belanja Online salah satu proses pertukaran atau penjualan barang dan jasa melalui alat komunikasi elektonik atau jaringan internet yang digunakan dalam transaksi jual beli. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh harga dan kualitas produk terhadap minat belanja online masyarakat Desa Aek Nangali Kecamatan Batang Natal. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Sampel yang digunakan sebanyak 89 responden. Pengumpulan sampel dilakukan dengan teknik stratified random sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner dan wawancara. Hasil penelitian yang dilakukan bahwa variabel Harga berpengaruh secara signifikan terhadap minat belanja online, Variabel Kualitas produk berpengaruh secara signifikan terhadap minat belanja online, dan Variabel Harga dan Kualitas Produk secara bersama-sama berpengaruh secara signifikan terhadap minat belanja online.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Harga; Kualitas Produk; Belanja Online
Subjects: Ekonomi Islam > Ekonomi Syariah
Divisions: Ekonomi Bisnis Islam > Program Studi Ekonomi Syariah
Depositing User: Hanan Azhari Hasibuan
Date Deposited: 28 Jun 2024 02:05
Last Modified: 28 Jun 2024 02:05
URI: https://repository.stain-madina.ac.id/id/eprint/126

Actions (login required)

View Item
View Item