Khoiriyah Lubis, Fitri (2023) STRATEGI KOMUNIKASI ISLAM DALAM MENGATASI BERITA HOAX PADA MEDIA SOSIAL DI KALANGAN MAHASISWA STAIN MANDAILING NATAL. Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Mandailing Natal.

[thumbnail of FITRI KHOIRIYAH LUBIS _19140003_KPI_COVER - BAB I.pdf] Text
FITRI KHOIRIYAH LUBIS _19140003_KPI_COVER - BAB I.pdf - Published Version

Download (982kB)
[thumbnail of FITRI KHOIRIYAH LUBIS _19140003_KPI_ BAB II - IV.pdf] Text
FITRI KHOIRIYAH LUBIS _19140003_KPI_ BAB II - IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of FITRI KHOIRIYAH LUBIS _19140003_KPI_ BAB V.pdf] Text
FITRI KHOIRIYAH LUBIS _19140003_KPI_ BAB V.pdf - Published Version

Download (811kB)

Abstract

Strategi komunikasi Islam merupakan strategi yang dilakukan dengan menggunakan langkah-langkah yang tidak bertentangan denga nilai dan aturan dalam ajaran agama Islam yaitu Alquran dan hadis. Strategi komunikasi Islam dalam mengatasi berita hoax ditengah gempuran media sosial merupakan sebuah kewajiban bersama sebagai pengguna media sosial tentunya, terutama dikalangan mahasiswa STAIN Mandailing Natal. Banyak berita hoax di media sosial sehingga peniliti tertarik untuk mengangkat judul penelitian ini. Penelitian ini terdiri dari 4 rumusan masalah yaitu; bagaimanakah sikap dalam mengatasi berita hoax melalui media sosial di kalangan mahasiswa STAIN Mandailing Natal, Bagaimana Mahasiswa STAIN Mandailing Natal mengetahui ciri-ciri Berita Hoax apa saja hambatan dalam penerapan Strategi Komunikasi Islam untuk mengatasi berita hoax melalui media sosial di kalangan Mahasiswa STAIN Mandailing Natal, dan bagaimana peran Kominfo dalam memfilter Berita Hoax terhadap masyarakat di Mandailing Natal. Penelitian ini mengangkat teori Hermeneutik sebagai upaya memperjelas dan mengklarifikasi pemberitaan Hoax di media sosial. Lokasi penelitian dilakukan di dua tempat yaitu Kantor Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Mandailing Natal dan STAIN Mandailing Natal, dimana peneliti akan meneliti 12 mahasiswa dengan program studi yang berbeda-beda merupakan subjek dalam penelitian ini melakukan kegiatan perkuliahan mereka. Hasil penelitian selanjutnya didapati bahwa strategi komunikasi Islam yang efektif adalah dengan membuat postingan yang positif mengenai kegiatan yang ada dimedia sosial, seperti megikuti media sosial para ustadz yang dapat memeberikan motivasi dalam meningkatkan kegiatan ibadah dan lain sebagainya. Ketiga hambatan yang di hadapi oleh mahasiswa adalah dengan semakin canggihnya teknologi membuat mahasiswa terkadang sering lengah dengan waktu
dalam menggunakan media sial yang mereka miliki.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Strategi Komunikasi Islam; Berita Hoax; Media Sosial; Mahasiswa STAIN Mandailing Natal
Subjects: Komunikasi Islam
Divisions: Ushuluddin, Adab, dan Dakwah > Program Studi Komunikasi Penyiaran Islam
Depositing User: Hanan Azhari Hasibuan
Date Deposited: 16 Aug 2024 02:40
Last Modified: 16 Aug 2024 02:40
URI: https://repository.stain-madina.ac.id/id/eprint/169

Actions (login required)

View Item
View Item